Meriahkan Dies Natalis FMIPA UB Ke-35, Pusat Studi SMONAGENES Perlihatkan Kreasi Mahasiswa
Pusat Studi SMONAGENES turut memeriahkan agenda Expo yang diselenggarakan dalam rangka memperingati Dies Natalis FMIPA UB yang ke-35. Acara tersebut berlangsung selama 2 hari pada Jumat-Sabtu, 5-6 Agustus 2022.…